detikNews
Diancam Hamid, Pengacara Daan Minta Suaka ke Mabes Polri
Pengacara anggota KPU Daan Dimara, Erick S Paat, akan meminta perlindungan hukum ke Mabes Polri pada Kamis (3/8/2006).
Selasa, 01 Agu 2006 09:11 WIB







































