detikNews
Bolak-Balik Sakit, Ketua Hakim Diusulkan Diganti
Ketua majelis hakim sidang perkara Chairul Saleh, pemulung yang dituduh memiliki ganja kembali tak menghadiri sidang karena sakit. Pihak kuasa hukum meminta Kepala PN Jakarta Pusat untuk mengganti ketua majelis hakim itu.
Senin, 08 Mar 2010 17:03 WIB







































