Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan bermimpi Indonesia bisa menjadi negara penggagas sekaligus contoh pengguna mobil listrik di dunia. Namun mimpi ini sulit terwujud karena banyak kendala.
Menteri BUMN Dahlan Iskan bermimpi Indonesia bisa menjadi negara penggagas sekaligus contoh pengguna mobil listrik di dunia. Namun mimpi ini sulit terwujud karena banyak kendala.
Waketum Golkar Agung Laksono menyambut gembira pertemuan Ketum Golkar Aburizal Bakrie dan Ketum Partai NasDem Surya Paloh. Menurutnya di bulan Ramadan lebih sejuk bersalaman ketimbang berseteru.
Setelah melakukan pelaporan 25 Juni 2013 ke Polda Metro Jaya, desainer Kanaya Tabitha hari ini mendatangi Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya, untuk melakukan pemeriksaan. Dirinya juga mengutarakan bagaimana kronologi tudingan penipuan itu.
Bukan tahun ini melainkan di tahun depan lah Robert Lewandowski akan gabung ke Bayern Munich. Begitu penuturan pelatih Borussia Dortmund Juergen Klopp.
Ciamis- Seorang pegawai negeri sipil (PNS) Pemerintah Kabupaten Ciamis, Jawa Barat ketangkap basah ikut antre mengambil dana Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM). Namun, karena identitasnya terkuak oknum PNS itu melarikan diri dari barisan dan meninggalkan antrean.
Seorang PNS ikut mengantre bantuan langsung sementara masyarakat (BLSM) di Padaherang, Ciamis, Jawa Barat. PNS ini mengantre bersama warga miskin penerima BLSM di kantor Pos.
Sushi klasik ini paling sederhana dan mudah. Karenanya hampir setiap hari dikonsumsi orang Jepang. Isiannya hanya kyuri, mentimun hijau yang renyah manis. Sedikit wasabi dan wijen membuatnya jadi enak renyah.