detikHealth
Saat Tidur Malam, Kelamin Pria Bisa 5 Kali Ereksi Tanpa Sebab
Pria mengalami ereksi di malam hari bukan hanya karena sedang mimpi erotis. Penelitian menemukan tanpa sebab yang jelas sekalipun alat kelamin pria bisa menegang hingga 5 kali sepanjang malam.
Rabu, 23 Feb 2011 18:12 WIB







































