detikFood
Buah Kering Organik
Buah-buahan kering mulai banyak di jual di pasaran. Tak cuma buat dijadikan campuran membuat cake dan minuman, tapi juga enak dimakan langsung. Apa saja jenis buah kering yang bisa dijumpai?
Jumat, 25 Jun 2010 15:28 WIB







































