detikNews
Udju Djuhaeri Diancam 5 Tahun Penjara
Udju Djuhaeri didakwa melanggar pasal 5 ayat 1 dan ayat 2 UU Tindak Pidana Korupsi (Tipikor). Mantan anggota DPR Fraksi TNI/Polri ini pun diancam 5 tahun penjara.
Kamis, 11 Mar 2010 11:14 WIB







































