detikHot
Pacari WNA, Rianti Cartwright Belum Ingin Menikah
Aktris Rianti Cartwright sudah hampir setahun ini pacaran dengan, Cas Alfonso Nainggolan, cowok Batak namun berstatus Warga Negara Asing. Meski sudah cukup lama, Rianti belum ingin dinikahi Cas.
Selasa, 23 Mar 2010 19:04 WIB







































