detikNews
Qantas Temukan Keganjilan pada Mesin-mesin Pesawat Airbus A380
Harapan Qantas untuk segera menerbangkan kembali pesawat-pesawat superjumbo Airbus A380 tampaknya masih sebatas harapan. Sebab hasil pemeriksaan menunjukkan ada sedikit keganjilan pada mesin-mesin pesawat-pesawat baru tersebut.
Senin, 08 Nov 2010 10:44 WIB







































