detikNews
Positif Narkoba, Polisi yang Ditangkap Bareng Wanita Waka DPRD Ditahan
Anggota Polsek Lalundu Polres Donggala, Brigadir Nasrun Aziz alias Allung, ditangkap Unit Narkoba, Propam dan Paminal Polres Mamuju. Dia positif narkoba, sedangkan teman wanitanya yang juga Wakil Ketua DPRD Mamuju negatif.
Senin, 21 Apr 2014 13:59 WIB







































