detikNews
Beri Sambutan di KKR Natal, Ridwan Kamil: Jangan Lagi Takut Beribadah
Wali Kota Bandung Ridwan Kamil hadir di acara Kebaktian Kebangunan Rohani (KKR) Natal di Gedung Sabuga. Dia turut memberikan sambutan:
Jumat, 23 Des 2016 23:25 WIB







































