detikNews
Kasus Penganiayaan Junior, 9 Taruna Akpol Divonis 6 Bulan Penjara
Hakim PN Semarang menjatuhkan hukuman 6 bulan penjara kepada 9 dari 14 terdakwa kasus penganiayaan taruna tingkat II Akademi Kepolisian (Akpol).
Jumat, 17 Nov 2017 14:33 WIB







































