detikInet
Advan-Indosat Rilis HP 'Jadul' yang Bisa WhatsApp
Untuk menggenjot jumlah pelanggan 4G, Indosat Ooredoo menggandeng Advan merilis smart feature phone yang bisa dipakai mengakses layanan WhatsApp.
Kamis, 12 Des 2019 08:00 WIB







































