Wolipop
Gucci Umumkan Desainer Terbarunya, Alessandro Michele
Rumah mode asal Italia, Gucci akan memiliki sentuhan baru bagi koleksinya di musim mendatang. Brand high-end yang digawangi oleh perusahaan retailer asal Paris bernama Kering itu telah menunjuk creative director terbarunya untuk menggantikan Frida Giannini.
Kamis, 22 Jan 2015 11:50 WIB







































