detikNews
Dokter Plastik Disiapkan untuk Pulihkan Luka Sumiati
Luka-luka di tubuh Sumiati sudah bukan lagi luka ringan yang akan hilang tak berbekas. Oleh karena itu, dokter ahli bedah plastik pun disiapkan untuk menghilangkan bekas luka TKI asal NTB itu.
Rabu, 17 Nov 2010 18:10 WIB







































