Gabungan Perusahaan Farmasi Indonesia (GPFI) menguak sejumlah bukti di balik ratusan kasus gagal ginjal akut. Disebutkan, tak pernah ada penghematan ongkos.
BPOM RI menarik puluhan ribu produk pangan impor ilegal. Beberapa di antaranya adalah produk kopi bubuk sachet merek Starbucks. Begini alasan di baliknya.
Kemenkes mulai memberikan vaksin COVID-19 dosis keempat atau booster kedua, Jumat (29/07/22). Diharapkan dapat meningkatkan proteksi dari risiko penularan.
Sejumlah indikator menunjukkan COVID-19 mulai harus diwaspadai. Salah satu yang disorot adalah angka kematian yang kembali konsisten di atas 10 kasus per hari.