PT DAS Indonesia Motor, APM Jeep Indonesia memasukkan lini termurahnya di akhir 2021 lalu, yakni Jeep Compass. Siap bersaing dengan BMW X1 dan Mercy GLA 200.
Daihatsu mengalami peningkatan penjualan di tahun 2021 berkat kebijakan diskon PPnBM. Namun begitu, tipe terlaris mereka justru kendaraan niaga dan bukan Xenia.
Jagoan termurah dari Jeep sudah tiba di tanah air sejak akhir 2021 silam, yakni New Jeep Compass. Seperti apa impresi berkendaranya? Simak ulasan kami!