detikFinance
Wall Street Masih Terus Melaju
Wall Street masih melanjutkan penguatannya. Investor terkesan oleh angka penjualan ritel yang cukup mengesankan plus angka pengangguran yang cukup baik dan revisi pertumbuhan ekonomi global oleh IMF.
Jumat, 09 Jul 2010 07:39 WIB







































