Tak hanya GrabBike, driver Uber Motor pun turut dirayu Go-Jek untuk berpindah ke layanan Go-Ride. Pihak Uber pun akhirnya buka suara menanggapi hal tersebut.
Ibarat angkutan kota di jalan raya, persaingan Uber, Go-Jek dan Grab kian sengit. 'Trayek' mereka tak lagi berbeda, saling pepet pun tak bisa dihindarkan.
Kabar soal Go-Jek yang menyiapkan layanan jasa tranportasi baru akhirnya terkuak. Melalui update terbarunya, ojek online itu menghadirkan Go-Car. Apa itu?