Pemprov DKI Jakarta ingin mengambil alih pengelolaan Perum Pengangkutan Penumpang Djakarta (PPD) dari pemerintah pusat. Namun utang-utang PPD harus diaudit terlebih dahulu.
Pemprov DKI ingin membeli BUMN Peroesahaan Pengangkoetan Djakarta (PPD). Pemprov DKI akan memberikan 1.000 bus untuk penyertaan modal. Selanjutnya membuka rute Bekasi-Dukuh Atas.
Pemprov DKI mengancam membatalkan penarikan utang atau pinjaman dari Bank Dunia Rp 1,2 triliun untuk program pengerukan sungai, karena syarat-syarat yang rumit.
Gubernur DKI Jakarta Jokowi tak takut membatalkan utang-utang yang akan diambil Pemprov DKI seperti dari Bank Dunia Rp 1,2 triliun dan juga dari Jepang untuk MRT. Apa alasan Jokowi?
Gubernur DKI Jakarta Jokowi tak mau didikte pemberi utang. Setelah mengancam membatalkan utang Bank Dunia, Jokowi juga mengancam membatalkan utang Jepang untuk proyek MRT.