detikNews
Toriq Pernah Kerja Sebagai Linmas di Kelurahan Jembatan Lima
Pemilik benda diduga bom di Jembatan Lima, Tambora, Muhammad Toriq (32), saat ini melarikan diri. Petugas Kelurahan Jembatan Lima, Tambora, Ahmad Muadi menyatakan Toriq pernah bekerja sebagai petugas Perlindungan Masyarakat (Linmas) di Kelurahan.
Rabu, 05 Sep 2012 21:00 WIB







































