detikTravel
2 Landmark Ini Penanda Ujung Barat dan Timur Indonesia
Anda pasti tahu lagu 'Dari Sabang sampai Merauke'. Dua wilayah ini punya landmark penanda Indonesia ujung barat di Sabang dan ujung timur di Merauke. Dua landmark tersebut bentuknya berbeda, tapi punya kisah menyentuh.
Kamis, 03 Okt 2013 08:46 WIB







































