detikInet
Mau Jadi Guru di Indonesia, Jack Ma?
Indonesia masih kekurangan Sumber Daya Manusia (SDM) mumpuni di bidang digital. Ada usul agar pendiri Alibaba Jack Ma jadi guru talenta bidang itu di Indonesia.
Senin, 17 Sep 2018 22:18 WIB







































