detikNews
Pakai Jingle Iklan Mie Instan, Kubu SBY Telah Minta Izin
Iklan terbaru SBY menampilkan Mike 'Idol' tengah menyanyikan lagu SBY Presidenku dengan menggubah lagu 'kebesaran' Indomie. Kubu SBY mengaku telah meminta izin atas penggunaan jingle itu.
Kamis, 28 Mei 2009 13:16 WIB







































