detikNews
Pasien Berinisial KP di RSUD Solo Negatif Flu Burung
Pasien berinisial KP yang sejak awal di RSUD dr Moewardi, Solo, berada dalam status observasi flu burung, hari ini dinyatakan negatif dari virus mematikan tersebut.
Rabu, 19 Okt 2005 15:27 WIB







































