Anggota Panwas Resmi Dilantik
Anggota Panitia Pengawas Pemilu (Panwas) resmi dilantik di rapat paripurna di DPRD Jatim. Pelantikan ini dilakukan oleh Ketua Pengadilan Tinggi Jatim, Muhammad Arif.
Jumat, 28 Mar 2008 13:41 WIB







































