Tim pengacara eks Menteri Perdagangan Thomas Trikasih Lembong, Zaid Mushafi dkk melaporkan majelis hakim yang memutus perkara Tom Lembong, ke Mahkamah Agung.
Istana membantah isu intervensi hukum yang dilakukan Presiden Prabowo Subianto karena memberi abolisi Tom Lembong, dan amnesti untuk Hasto Kristiyanto.
Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani bersama Wamenkeu Thomas Djiwandono dan Wamenkeu Suahasil Nazara melapor ke Presiden Prabowo Subianto mengenai APBN.
Dua mantan pesepakbola Premier League memberikan prediksinya untuk Derby London Utara, Arsenal vs Tottenham Hotspur. Salah satunya memprediksi skor akhir 3-0.