Menteri Koperasi Budi Arie Setiadi menegaskan reshuffle kabinet adalah hak prerogatif Presiden Prabowo. Ia fokus pada kerja untuk rakyat tanpa isu reshuffle.
Indonesia terpilih menjadi Presiden Dewan HAM PBB. Andreas Hugo mengatakan penetapan ini menjadi momentum RI membuktikan komitmennya terhadap perlindungan HAM.
Presiden Brasil Luiz Inacio Lula da Silva mengkritik PBB dan lembaga multilateral lainnya "tidak lagi berfungsi" dan gagal melindungi korban perang Gaza.