Qhoirul Anam awalnya datang dari Bojonegoro ke Bekasi untuk bekerja sebagai buruh garmen. Jalan hidupnya berubah. Kini, dia mengurus 1.400-an kucing telantar.
Seorang pria bernama Sujady ditangkap di Pagar Alam karena menjagal kucing dan menjual dagingnya. Polisi menyita barang bukti dan melakukan penyelidikan.
Polisi ungkap awal mula 'adu banteng' dua mobil boks di Ciputat Timur, Tangerang Selatan. Kecelakaan bermula saat sopir mobil Grandmax menghindari kucing.
Seekor king kobra masuk rumah di Ciamis, namun kucing peliharaan bernama Bocil berhasil mengusirnya. Siti, pemilik rumah, bersyukur atas keberadaan kucingnya.