Gelombang panas memicu suhu menyengat di Iran, 'mendidih' sampai mencapai 50 derajat celcius. Krisis air, pemerintah meminta warga bijak menggunakan air.
Fenomena rombongan jarang beli 'Rojali' di mal Medan meningkat. Pengunjung lebih suka cuci mata atau ngadem, dan hanya berbelanja saat ada diskon besar.
Kejaksaan Negeri Maros menetapkan Laode Mahkota Husein sebagai tersangka baru dalam kasus korupsi pengadaan Command Center, dengan kerugian negara Rp 1 miliar.