Sepakbola
Okto Kesal karena Berita Bonus Rp 25 Juta
Winger timnas Indonesia Oktovianus Maniani, menyayangkan pemberitaan mengenai dirinya yang sudah menerima bonus sebesar Rp 25 juta. Padahal ia mengaku, kabar tersebut disampaikannya dengan status off the record.
Rabu, 05 Jan 2011 08:12 WIB







































