detikFood
GIMDES Usulkan RUU Perlindungan Konsumen Muslim Turki
Parlemen Turki diharapkan dapat memasukkan undang-undang perlindungan konsumen muslim ke dalam rencana konstitusi baru mareka. Usulan rancangan UU tersebut disampaikan oleh ketua sertifikasi halal Turki (GIMDES), Huseyin Kami Buyukozer.
Senin, 12 Des 2011 17:22 WIB







































