detikNews
Bom Bunuh Diri di Afghanistan Tewaskan 5 Tentara Asing & 4 Prajurit Afghan
Aksi bom bunuh diri kembali terjadi di Afghanistan. Lima tentara internasional dan 4 prajurit Afghan tewas dalam peristiwa yang terjadi di markas besar militer Afghan di dekat Kota Jalalabad itu.
Sabtu, 16 Apr 2011 16:11 WIB







































