Ratusan rumah warga Kampung Pulo, Jatinegara Barat terencam air luapan Sungai Ciliwung. Beberapa rumah yang dekat bantaran sungai terendam sampai atap.
Menghadapi musim penghujan, Pemprov DKI Jakarta mengawasi sedikitnya 78 lokasi rawan banjir. Pasalnya, bencana itu diperkirakan terjadi pada bulan Desember mendatang.