detikFinance
Lotte Bangun Pabrik Petrokimia US$ 5,5 Miliar di Cilegon
Honan Petrochemical anak usaha Lotte Grup berencana akan menambah investasinya di Indonesia sebesar US$ 5,5 miliar untuk membangun industri petrokimia.
Senin, 05 Mar 2012 13:46 WIB







































