detikRamadan
Surah al-Fajr (4)
Perlajaran lain yang dapat dipetik dari Surah al-Fajr adalah sumber kebahagiaan bukanlah harta, dan hidup yang sebenarnya adalah hidup di akhirat. Karena itu yang menyesal di Hari Kemudian akan menyadari bahwa apa yang dilakukannya selama berada di dunia bukanlah untuk selamanya
Rabu, 03 Agu 2011 18:34 WIB







































