detikNews
Rel Sempat Longsor, Hari Ini Jalur KA Purwokerto-Jakarta Kembali Normal
Akibat hujan deras yang turun sejak pukul 16.30 WIB kemarin siang hingga petang, jalur kereta api di Purwokerto sempat longsor. Kereta hanya bisa menggunakan satu jalur. Hari ini, kondisinya sudah kembali normal.
Jumat, 23 Nov 2012 14:30 WIB







































