detikSport
Wurz Tak Mau Muluk
Enam tahun menjadi pembalap ketiga membuat Alexander Wurz tak mau muluk memandang peluangnya musim 2007. Tim Williams pun diminta tak berharap gelar juara darinya. Lantas?
Jumat, 15 Des 2006 04:31 WIB







































