G-Walk Festival 2011 Diramaikan Barong dan Patrol
Setelah empat kali digelar, G-Walk Festival Art and Food kembali diramaikan festival Barong dan Patrol. Acara yang didukung kalangan pelajar, mahasiswa dan pecinta seni ini pun dibuka kembali malam ini di arena G-Walk CitraLand Surabaya.
Sabtu, 09 Jul 2011 18:03 WIB







































