detikNews
Lawan Arema Malang, Daniel Siapkan Bomber Pengganti Gonzales
Pelatih Persib Bandung Daniel Roekito mengaku tidak waswas kendati saat melawan Arema Malang besok, tanpa diperkuat penyerang andalan Christian Gonzales. Ia mengaku sudah siapkan sejumlah bomber di lini depan.
Sabtu, 22 Jan 2011 13:30 WIB







































