detikNews
Jatuhnya Anas Bukan Kiamat untuk Partai Demokrat
Anas Urbaningrum memang seorang Ketua Umum Partai Demokrat. Namun jika seandainya Anas terseret kasus, Partai Demokrat tidak akan ikut hancur.
Jumat, 03 Feb 2012 13:04 WIB







































