detikFinance
Ikuti Jejak Dahlan Iskan, BUMN Ini Akan Ternak 5 Ribu Kelinci
Ingin mengikuti jejak dari Menteri BUMN Dahlan Iskan, PT Rajawali Nusantara Indonesia (RNI) berencana merancang program pengembangan ternak kelinci di tahun ini.
Senin, 28 Jan 2013 07:45 WIB







































