detikInet
Dianggap Menghina Pesantren, Film 'Kebebasan Berekspresi' Disoal
Naas benar nasib sejumlah santri di pondok pesantren Al Hikmah 2 Bumiayu, Jawa Tengah. Mencoba untuk berkreasi dengan membuat video terkait kebebasan berekspresi malah dianggap menghina pondok pesantren.
Jumat, 27 Jan 2012 15:17 WIB







































