Wapres Boediono menegaskan RI siap menjadi pusat kerjasama negara-negara berkembang di selatan-selatan. Beberapa tentangan yang dihadapi ke depan harus siap untuk diatasi bersama.
Utusan Liga Arab dan Perserikatan Bangsa-Bangsa PBB Kofi Annan, akan bertemu dengan Presiden Suriah Bashar al-Assad di Damaskus untuk membicarakan enam poin rencana perdamaian.
Tim Sapu Angin ITS mempertahankan gelar juara dalam kontes mobil hemat energi Shell Eco Marathon Asia 2012. Atas kemenangan yang ke tiga ini, tim ITS mencetak hattrick dalam ajang tahunan yang digelar di sirkuit Sepang, Malaysia, tersebut.
Pengacara Mahkamah Internasional yang ditahan di Libia mengatakan sidang putra mendiang Muammar Gaddafi, Saif al-Islam, tidak akan netral di negara itu.
Teknisi dari Microsoft menemukan dan mengidentifikasi adanya botnet Android yang dipakai untuk mengirimkan spam. Para pengguna di Indonesia juga disebut-sebut ikut menjadi korban.
Konflik internal di Suriah yang kian meruncing kini memunculkan ketegangan baru dengan negara tetangga, Turki. Presiden SBY meminta PBB membuat terobosan untuk mencegah perang diantara kedua negara tersebut.
Kacang yang bentuknya mirip almond ini terbungkus dalam kulit tipis dan keras. Bijian berwarna hijau ini mengandung banyak nutrisi. Menurut hasil sebuah penelitian kacang ini dapat membantu mengurangi stres akut.