detikTravel
Unik! Ada Batu Sphinx & Seruling Samudera di Pantai Klayar
Tidak salah kalau Pantai Klayar di Pacitan menjadi calon pantai primadona di Indonesia. Anda dapat menemukan batu yang berbentuk seperti Sphinx, sampai semprotan air alami. Main air di Pantai Klayar dijamin asyik!
Selasa, 21 Jan 2014 13:25 WIB







































