detikNews
KPK Jangan Terjebak Strategi Mafia dalam Kasus Nazaruddin
KPK harus fokus menyelesaikan substansi hukum kasus Nazaruddin. KPK jangan terkecoh upaya-upaya untuk membelokkan kasus ini ke ranah politik dan mengaburkan masalah sesungguhnya.
Jumat, 19 Agu 2011 09:11 WIB







































