detikNews
Presenter Geledah Barang Korban MH17 Saat Siaran, TV Inggris Minta Maaf
Televisi ternama Inggris, Sky News meminta maaf kepada publik terkait tragedi MAS MH17. Salah satu presenternya menggeledah barang-barang korban yang ada di lokasi kejadian, saat siaran.
Senin, 21 Jul 2014 13:57 WIB







































