detikHealth
Waduh, Kandungan Gizi Buah dan Sayur Berubah pada Jam-jam Tertentu
Sebagaimana makhluk hidup lainnya, sayur dan buah-buahan juga mengenal jam biologis yang mengatur siklus hidup termasuk komposisi kimiawinya. Bahkan setelah dipetik, kandungan gizinya tetap akan berubah-ubah mengikuti siklus tersebut.
Jumat, 21 Jun 2013 10:00 WIB







































