Sepakbola
Lawan Besiktas, Wenger Mungkin Akan Turunkan Mertesacker
Per Mertesacker mungkin akan bermain lebih cepat dari dua kompatriot Jermannya di Arsenal. Sebab Arsene Wenger berencan menurunkan bek 29 tahun itu di leg pertama playoff Liga Champions kontra Besiktas.
Senin, 18 Agu 2014 16:29 WIB







































