Sidang tahunan MPR-DPR-DPD 2020 dimulai. Presiden Joko Widodo dan Wapres Ma'ruf Amin hadir langsung. Sejumlah menteri hingga ketum parpol juga diundang.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) tiba di kompleks parlemen, Jakarta, untuk mengikuti sidang tahunan MPR-DPR. Jokowi mengenakan pakaian adat NTT, baju adat Sabu.