Berikut berita terheboh pekan ini. Mulai dari Nenek Hasna yang mendapatkan rumah kontrakan dari Menteri PKP hingga vonis 2,5 tahun penjara eks manajer Fuji.
Julie Sweet, CEO Accenture, kembali ke Indonesia setelah 30 tahun. Dia berkomitmen untuk dukung pengembangan AI dan meningkatkan talenta digital di Tanah Air.
Dalam foto yang dibagikan Vikram di Instagram, Huang, Vikram dan Najwa Shihab terlihat sedang bercakap-cakap selepas menikmati hidangan di emperan Blok M.